0% found this document useful (0 votes)
18 views2 pages

Kewajiban Tenaga Klinis Puskesmas

This document outlines the responsibilities of clinical staff at the Kampung Sawah Community Health Center in Bandar Lampung to improve clinical quality and patient safety. It states that all clinical staff have an obligation to enhance clinical service quality. It also mandates that each clinical staff member must consider patient safety when providing healthcare services. This decision takes effect on the date it is established, and any errors will be corrected accordingly.

Uploaded by

Mike Fandri
Copyright
© © All Rights Reserved
We take content rights seriously. If you suspect this is your content, claim it here.
Available Formats
Download as DOCX, PDF, TXT or read online on Scribd
0% found this document useful (0 votes)
18 views2 pages

Kewajiban Tenaga Klinis Puskesmas

This document outlines the responsibilities of clinical staff at the Kampung Sawah Community Health Center in Bandar Lampung to improve clinical quality and patient safety. It states that all clinical staff have an obligation to enhance clinical service quality. It also mandates that each clinical staff member must consider patient safety when providing healthcare services. This decision takes effect on the date it is established, and any errors will be corrected accordingly.

Uploaded by

Mike Fandri
Copyright
© © All Rights Reserved
We take content rights seriously. If you suspect this is your content, claim it here.
Available Formats
Download as DOCX, PDF, TXT or read online on Scribd
You are on page 1/ 2

PEMERINTAH KOTA BANDAR LAMPUNG

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH
Jl. Arjuna no.14 Kelurahan Sawah Lama No. Telpon (0721) 250163
Kecamatan Tanjung Karang Timur Kota Bandar Lampung

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH
Nomor : SK/058/II/2018

TENTANG

KEWAJIBAN TENAGA KLINIS DALAM PENINGKATAN MUTU KLINIS


DAN KESELAMATAN PASIEN UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

KEPALA UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH,

Menimbang : a. bahwa upaya peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan


pasien adalah merupakan tanggung jawab seluruh tenaga klinis
yang memberikan asuhan klinis kepada pasien;
b. bahwa untuk melaksanakan tanggung jawab tersebut, tenaga klinis
wajib melaksanakan peningkatan mutu layanan klinis dan
keselamatan pasien;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu
menetapkan keputusan kepala UPT Puskesmas Kampung Sawah
tentang Kewajiban Tenaga Klinis dalam Peningkatan Mutu
Layanan Klinis dan Keselamatan Pasien;.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik
Kedokteran;
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien.
4. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 128/Men.Kes/SK/II/ 2004
tentang Kebijakan Dasar Puskesmas;

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH
TENTANG KEWAJIBAN TENAGA KLINIS DALAM
PENINGKATAN MUTU LAYANAN KLINIS DAN
KESELAMATAN PASIEN
Kesatu : Semua tenaga klinis di UPT Puskesmas Kampung Sawah mempunyai
kewajiban untuk melakukan upaya peningkatan mutu layanan klinis
Kedua : Setiap tenaga klinis harus memperhatikan keselamatan pasien dalam
memberikan pelayanan kesehatan.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka akan
diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bandar Lampung


Pada tanggal : 10 Februari 2018
PLT. KEPALA
UPT PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH,

INTAN KUSUMA DEWI

You might also like