• Terdiri dari dua kata yakni “karya”, artinya kerja,
berbuat; dan “ilmiah”, artinya bersifat ilmu
• Karya ilmiah yaitu hasil atau produk manusia
(biasanya dalam bentuk tulisan sekalipun tidak
hanya itu) atas dasar pengetahuan, sikap, dan
cara berfikir ilmiah
• Berfikir ilmiah terdiri dari berpikir rasional dan
berpikir empiris
• Proses berpikir ilmiah disangga oleh tiga unsur
pokok, pengajuan masalah, perumusan hipotesis,
dan verifikasi data.
• Karya ilmiah biasanya ditampillkan dalam bentuk
makalah ilmiah, skripsis, tesis, disertasi, dan hasil
penelitian. Perbedaan bentuk makalah ini terletak
dalam kadar dan bobot masalah yang dikajinya
1. Berpikir Deduktif
Berpikir deduktif atau berpikir rasional
merupakan sebagian dari berpikir ilmiah. Logika
deduktif yang dipergunakan dalam berpikir rasional
merupakan salah satu unsur dari metode logiko-
hipotetiko, verikatif atau metode ilmiah. Dalam
logika deduktif, menarik suatu kesimpulan dimulai
dari pernyataan umum menuju pernyataan-
pernyataan khusus dengan menggunakan
penalaran atau rasio (berpikir rasional). Hasil atau
produk berpikir deduktif dapat digunakan untuk
menyusun hipotesis, yakni jawaban sementara
yang kebenarannya masih perlu diuji atau
dibuktikan melalui proses keilmuan selanjutnya.
DISUSUN OLEH : AI ELA AYU NINGSIH

Apa dan Bagaimana Karya Ilmiah ??

  • 2.
    • Terdiri daridua kata yakni “karya”, artinya kerja, berbuat; dan “ilmiah”, artinya bersifat ilmu • Karya ilmiah yaitu hasil atau produk manusia (biasanya dalam bentuk tulisan sekalipun tidak hanya itu) atas dasar pengetahuan, sikap, dan cara berfikir ilmiah • Berfikir ilmiah terdiri dari berpikir rasional dan berpikir empiris • Proses berpikir ilmiah disangga oleh tiga unsur pokok, pengajuan masalah, perumusan hipotesis, dan verifikasi data. • Karya ilmiah biasanya ditampillkan dalam bentuk makalah ilmiah, skripsis, tesis, disertasi, dan hasil penelitian. Perbedaan bentuk makalah ini terletak dalam kadar dan bobot masalah yang dikajinya
  • 3.
    1. Berpikir Deduktif Berpikirdeduktif atau berpikir rasional merupakan sebagian dari berpikir ilmiah. Logika deduktif yang dipergunakan dalam berpikir rasional merupakan salah satu unsur dari metode logiko- hipotetiko, verikatif atau metode ilmiah. Dalam logika deduktif, menarik suatu kesimpulan dimulai dari pernyataan umum menuju pernyataan- pernyataan khusus dengan menggunakan penalaran atau rasio (berpikir rasional). Hasil atau produk berpikir deduktif dapat digunakan untuk menyusun hipotesis, yakni jawaban sementara yang kebenarannya masih perlu diuji atau dibuktikan melalui proses keilmuan selanjutnya.
  • 9.
    DISUSUN OLEH :AI ELA AYU NINGSIH