Assalamualaikum.Wr.Wb
Fiqh Ibadah
Nama kelompok 2:
>Faiqotul himmah
>Risa
BAB SHOLAT
 PENGERTIAN SHOLAT
 SYARAT,RUKUN,SUNNAH SHALAT
 HAL YANG MEMBATALKAN SHALAT
 SHOLAT WAJIB
 JAMA’ DAN QASHAR
Shalat dari segi bahasa ialah
berdo’a, sedangkan menurut istilah
adalah beberapa ucapan dan
perbuatan yang diawali dengan
ucapan takbir dan diakhir.i dengan
ucapan salam.
Syarat wajib dan sahnya shalat
Syarat wajib shalat
 Islam
 Sudah mencapai baligh
 Berakal
Sahnya shalat
 Keadaan suci
 Menutup aurat
 Berdiri ditempat yang suci
 Mengetahui bahwa waktu shalat telah
masuk
 Menghadap kiblat
Rukun-rukun shalat
Rukun menurut ajaran islam merupakan hal yang pokok yang tidak boleh
ditinggalkan. Adapun rukun-rukunnya shalat ada 14 yaitu:
1. Niat
2. Takbiratul ihram
3. Berdiri bagi yang mampu
4. Membaca surah al-fatihah
5. Ruku’
6. I’tidal
7. Sujud
8. Duduk diantara dua sujud
9. Tumakninah disetiap ruku’, dua sujud, duduk diantara dua sujud, dan i’tidal
10. Tasyahud akhir
11. Membaca shalawat nabi
12. Duduk untuk membaca tasyahud dan shalawat nabi
13. Salam (salam pertama minimalnya adalah ucapan).
14. Tertib
Sunnah- sunnah shalat
 Membaca tasyahud pertama sesudah sujud kedua dari rakaat yang kedua
sebelum berdiri pada rakaat yang ketiga.
 Qunut sesudah i’tidal yang akhirnya pada shalat subuh dan witir
Hal yang membatalkan shalat
1. Berbicara dengan disengaja
2. Berbuat sesuatu yang banyak
3. Berhadas (kecil maupun besar)
4. Meninggalkan salah satu rukun sholat atau sengaja
memutuskan rukun sebelum sempurna,
5. Terbukanya aurat.
6. Terkena najis
7. Membelakangi kiblat.
8. Makan dan minum
9. Tertawa berbahak-bahak.
10. Berubah niat
11. Murtad
Memperpendek shalat yang jumlah rakaatnya
empat itu harus ada 4 syarat:
 Perjalanan yang dilakukan itu bukan perjalanan maksiat (terlarang)
 Hendaknya jarak kepergiannya itu ada 16 farsah secara pasti (tidak boleh
kuarang sedikit saja).
 Berniat qashar ketika takbiratul ihram.
 Hendaklah orang yang melakukan qashar tersebut, shalatnya “Ada” (bukan
shalat qada’)
Adapun syarat-syarat jama’ taqdim ada
3 yaitu:
 Hendaklah ia mulai dengan melakukan shalat dhuhur sebelum melakukan
shalat ashar, dan memulai shalat manghrib sebelum melakukan shalat isya’
 Harus niat jamak dipermulaan mengerjakan shalat yang pertama.
 Muwalah (susul-menyusul dengan segera) antara mengerjakan shalat yang
pertama dengan shalat shalat yang kedua.
Sholat wajib
sholat wajib dibagi 5 yaitu:
 Sholat Subuh
 Sholat Dhuhur
 Shalat Ashar
 Shalat Maghrib
 Shalat isya
Terima kasih

Sholat Wajib

  • 1.
  • 2.
    Nama kelompok 2: >Faiqotulhimmah >Risa BAB SHOLAT  PENGERTIAN SHOLAT  SYARAT,RUKUN,SUNNAH SHALAT  HAL YANG MEMBATALKAN SHALAT  SHOLAT WAJIB  JAMA’ DAN QASHAR
  • 3.
    Shalat dari segibahasa ialah berdo’a, sedangkan menurut istilah adalah beberapa ucapan dan perbuatan yang diawali dengan ucapan takbir dan diakhir.i dengan ucapan salam.
  • 4.
    Syarat wajib dansahnya shalat Syarat wajib shalat  Islam  Sudah mencapai baligh  Berakal Sahnya shalat  Keadaan suci  Menutup aurat  Berdiri ditempat yang suci  Mengetahui bahwa waktu shalat telah masuk  Menghadap kiblat
  • 5.
    Rukun-rukun shalat Rukun menurutajaran islam merupakan hal yang pokok yang tidak boleh ditinggalkan. Adapun rukun-rukunnya shalat ada 14 yaitu: 1. Niat 2. Takbiratul ihram 3. Berdiri bagi yang mampu 4. Membaca surah al-fatihah 5. Ruku’ 6. I’tidal 7. Sujud 8. Duduk diantara dua sujud 9. Tumakninah disetiap ruku’, dua sujud, duduk diantara dua sujud, dan i’tidal 10. Tasyahud akhir 11. Membaca shalawat nabi 12. Duduk untuk membaca tasyahud dan shalawat nabi 13. Salam (salam pertama minimalnya adalah ucapan). 14. Tertib
  • 6.
    Sunnah- sunnah shalat Membaca tasyahud pertama sesudah sujud kedua dari rakaat yang kedua sebelum berdiri pada rakaat yang ketiga.  Qunut sesudah i’tidal yang akhirnya pada shalat subuh dan witir
  • 7.
    Hal yang membatalkanshalat 1. Berbicara dengan disengaja 2. Berbuat sesuatu yang banyak 3. Berhadas (kecil maupun besar) 4. Meninggalkan salah satu rukun sholat atau sengaja memutuskan rukun sebelum sempurna, 5. Terbukanya aurat. 6. Terkena najis 7. Membelakangi kiblat. 8. Makan dan minum 9. Tertawa berbahak-bahak. 10. Berubah niat 11. Murtad
  • 8.
    Memperpendek shalat yangjumlah rakaatnya empat itu harus ada 4 syarat:  Perjalanan yang dilakukan itu bukan perjalanan maksiat (terlarang)  Hendaknya jarak kepergiannya itu ada 16 farsah secara pasti (tidak boleh kuarang sedikit saja).  Berniat qashar ketika takbiratul ihram.  Hendaklah orang yang melakukan qashar tersebut, shalatnya “Ada” (bukan shalat qada’)
  • 9.
    Adapun syarat-syarat jama’taqdim ada 3 yaitu:  Hendaklah ia mulai dengan melakukan shalat dhuhur sebelum melakukan shalat ashar, dan memulai shalat manghrib sebelum melakukan shalat isya’  Harus niat jamak dipermulaan mengerjakan shalat yang pertama.  Muwalah (susul-menyusul dengan segera) antara mengerjakan shalat yang pertama dengan shalat shalat yang kedua.
  • 10.
    Sholat wajib sholat wajibdibagi 5 yaitu:  Sholat Subuh  Sholat Dhuhur  Shalat Ashar  Shalat Maghrib  Shalat isya
  • 11.