API 650 Desain Tangki
API 650 Desain Tangki
DISELENGGARAKAN OLEH :
KPDM - DIREKTORAT JENDERAL MINYAK DAN GAS BUMI
DIPRESENTASIKAN OLEH :
SUHERMIN, MT
(API 653 AUTHORIZED TANK INSPECTOR)
ISI
SCOPE
REFERENCES
DEFINITIONS
MATERIALS
DESIGN
FABRICATION
ERECTION
METHODS OF INSPECTING JOINTS
WELDING PROCEDURE AND WELDER QUALIFICATIONS
MARKING
1
10/7/2021
2
10/7/2021
3
10/7/2021
4
10/7/2021
5
10/7/2021
6
10/7/2021
Tangki LPG –
Double wall
Plain Spheroids
Tangki LNG –
Double wall
Noded Spheroids
7
10/7/2021
8
10/7/2021
RUANG LINGKUP
REKAYASA TANGKI - API 650
Technical Data (Tank Data Sheet)
Technical Drawing
Design & Calculation
Working Procedure (Fabrication & Erection
Procedure)
NDT & Testing Procedure
Welding Procedure Specification
Tank Safety Appurtenances
TECHNICAL DATA
(Tank Data Sheet)
TANGGUNG JAWAB PIHAK PEMBELI
Personil yang menyiapkan Data Sheet harus memiliki
pengalaman dalam desain tangki, dia harus memastikan aturan
dengan akurat dan komplit. Pihak pembeli bertanggung jawab
penuh untuk initiating and completing the Data Sheet
9
10/7/2021
TECHNICAL DRAWING
GAMBAR TEKNIS TANGKI PENIMBUN
General Arrangement
Shell Plate Arrangement & Details
Bottom Plate Arrangement & Details
Roof Plate Arrangement & Details
Roof Structure Details
Nozzle Layout Details
Welding Sequences Details
Water Sprinkle & Splash Plate Details
10
10/7/2021
3 D DRAWING
TECHNICAL DRAWING
GENERAL ARRANGEMENT
11
10/7/2021
TECHNICAL DRAWING
SHELL PLATE ARRANGEMENT & DETAILS
TECHNICAL DRAWING
BOTTOM PLATE ARRANGEMENT & DETAILS
12
10/7/2021
TECHNICAL DRAWING
ROOF PLATE ARRANGEMENT & DETAILS
13
10/7/2021
TECHNICAL DRAWING
ROOF STRUCTURE DETAILS
TECHNICAL DRAWING
WATER SPRINKLER DETAILS
14
10/7/2021
15
10/7/2021
16
10/7/2021
17
10/7/2021
Kapasitas Maksimum
/ Maximum Capacity
volume dari produk
dalam tangki ketika
tangki diisi sampai
batas desain cairan /
design liquid level (H)
Kapasitas Jaringan /
Net Working Capacity
volume dari produk yang dalam tangki pada kondisi operasi normal.
Kapasitas jaringan sama dengan kapasitas maksimum dikurangi
dengan volume sisa pada tangki, dikurangi aturan batas proteksi
tumpah (overfill protection).
18
10/7/2021
Transfer beban dengan tebal pelat dasar yang lebih tipis tidak
dimungkinkan. Pengecualian dari hal tersebut dengan memakai
pelat melingkar (annular plate) yang bertindak sebagai bagian
transisi antara dinding dan dasar tangki.
19
10/7/2021
20
10/7/2021
21
10/7/2021
BOTTOM LAYOUT
ANNULAR–TO–BOTTOM JOINT
THREE PLATE LAP JOINT
22
10/7/2021
Jika dispesifikasikan (Data Sheet, Line 12), drip ring fondasi harus dibuat
untuk menghindari masuknya air ke celah antara dasar tangki dan
fondasi
Drip ring harus memenuhi ketentuan sbb:
1. Material harus carbon steel dengan tebal minimum 3 mm (1/8-in.)
2. Semua sambungan radial antara bagian drip ring harus continuously
seal-welded
3. Drip ring harus memanjang paling tidak 75 mm (3 in.) dari ujung
fondasi dan turun ( sampai 90°)
4. Bagian atas dan bawah drip ring dan bagian atas dari FPP harus
dicoating
23
10/7/2021
Lebar pelat annular pada sisi dalam dinding paling tidak 600
mm (24 in.) dari bagian dalam dinding dan lasan lap dengan
pelat dasar
Lebar pelat annular pada sisi luar dinding paling tidak 2”
(50mm)
24
10/7/2021
25
10/7/2021
26
10/7/2021
Untuk nozzle yang lebih besar dari 2“, pelat penguat diperlukan
untuk mengimbangi berkurangnya kekuatan yang disebabkan
lobang pada dinding. Tergantung dari ukuran dan tebal pelat
dinding, nozzle yang lebih besar difabrikasi di shop dan di stress
relieved sebelum di pasang.
27
10/7/2021
28
10/7/2021
29
10/7/2021
30
10/7/2021
31
10/7/2021
Pelat atap harus dilas pada sisi atas dengan lasan fillet penuh atau
lasan butt
Untuk atap yang frangible, pelat atap harus menempel pada top
angle dengan lasan fillet pada sisi atas saja
Untuk tangki dengan diameter lebih kecil atau sama dengan 9 m
(30 ft) dengan atap jenis cone dengan penyangga / supported cone
roof, ujung atas dari dinding boleh dibuat / flanged sebagai ganti
dari top angle.
Ukuran top angle tidak boleh lebih kecil dari ukuran pada tabel ini
32
10/7/2021
33
10/7/2021
1 Shell, roof, and bottom API 650 5.6 (Desain Shell), 5.4 dan 5.5 (Desain
Bottom), 5.10 (Desain Roof)
2 Opening Reinforcement API 650 5.7.8.4
dinding pada titik desain yang dihasilkan dari kalkulasi ini relatif
dekat dengan stres keliling dari dinding tangki. Metoda ini dapat
digunakan jika Pembeli tidak menspesifikasikan untuk memakai
metoda 1-foot dan jika memenuhi kondisi ini:
L = (6Dt)0.5, (in.),
34
10/7/2021
Lebar minimal pelat penguat dasar pada clean out door (COD)
harus 250 mm di tambah gabungan antara tebal pelat badan pada
COD tersebut dan pelat penguat dinding.
Dimana:
tb = tebal minimum pelat penguat dasar, mm
h = tinggi vertikal bukaan, mm
b = lebar horizontal bukaan, mmi
H = permukaan cairan maksimum desain, m
G = berat jenis, tidak kurang dari 1
35
10/7/2021
36
10/7/2021
37
10/7/2021
38
10/7/2021
39
10/7/2021
40
10/7/2021
Tebal Metal
Pelat Dinding Course #1 - #5 : 0.25 inch (termasuk CA)
Pelat Dasar : 0.25 inch (termasuk CA)
wa [N.m] : 1085,056
Mw - moment due to wind (hor+ver) press [N.m] : 428,397
Mpi - moment due to internal pressure [N.m] : 705,257
Mf - moment due to tank liquid [N.m] : 81774,3
Mdl - moment due to shell & roof [N.m] : 1022263
41
10/7/2021
42
10/7/2021
43
10/7/2021
44
10/7/2021
3. Kalkulasi lebar transformasi setiap course dinding tangki yang berada dibawah
wind girder, sesuai dengan API 650 3.9.7.2a
4. Jumlah Lebar yang ditransformasi dari setaip course adalah Wtr = 18.8
feet
Karena tinggi dari dinding yang ditransformasi lebih besar dari
maximum tinggi dari dinding yang tidak diperkuat (unstiffened), maka
intermediate wind girder diperlukan
45
10/7/2021
Jumlah tinggi tangki yang ditransformasi sekarang adalah 9.4 feet (1/2 dari Wtr)
Pilih jenis wind girder dengan mudulus section seperti diatas. Lihat API 650
Gambar 3-20
46
10/7/2021
47
10/7/2021
48
10/7/2021
Diameter : 19 feet
Tinggi : 30 feet
Tinggi Cairan : 29 feet
Zone Seismik :2
Material : A 283 Gr C, Fy = 30 ksi
Design External Pressure : 2”WC (0.072 psig)
Design Internal Pressure : 4”WC (0.144 psig)
Spesifik Gravity : 0.85
Corrosion Allowance : 0.0 inch
Wind Velocity : 20.00 mph
Tebal Metal
Pelat Dinding Course #1 - #5 : 0.25 inch (termasuk CA)
Pelat Dasar : 0.25 inch (termasuk CA)
49
10/7/2021
SEISMIC DATA
Minimum Yield Strength of Bottom Plate [lb./sq.in] : 30000.
Minimum Yield Strength of Weld Material [lb./sq.in] : 30000.
Nominal Thickness of Bottom Plate (tb) [in] : 0.2500
Seismic Use Group (SUG) : 2.0000
Friction Factor : 0.4000
Importance Factor : 1.0000
Earthquake Type :M
Site Class : 1.0000
Spectral Acceleration Adjustment Coefficient (K) : 1.5000
Scaling Factor (Q) : 0.6667
Transtiional Period (TL) : 0.1000
Mapped maximum earthquake for short periods (Ss) : 0.7500
Mapped maximum earthquake for 1 sec periods (S1) : 0.3750
Mapped maximum earthquake for 0 sec period (S0) : 0.3000
50
10/7/2021
51
10/7/2021
Allowable
CASES UPLIFT [lb] Bolt Stress Load/Bolt [lb]
[lb/sq.in]
Design Pressure 0.89441E+06 15000 0.11180E+06
Test Pressure 2000
Failure Pressure 0.21655E+07 28800 0.27069E+06
Wind Loading 28800
Seismic OPE 0.10365E+06 28800 12956
Design Press + Wind 0.89578E+06 20000 0.11197E+06
Design Press + Seismic 0.10166E+07 28800 0.12708E+06
Number of Bolts :8
Bolts Diameter : 3.5 in
Max Bolt Stress : 35220 lb/sq.in
Bolt Spacing : 7.46 feet
52